kitab at tahliyah wat targhib pdf makna pesantren
SANTRI NGOLAH PIKIR_ kitab at tahliyah wat targhib pdf makna pesantren
Islam merupakan agama yang sangat memperhatikan akhlak atau Budi pekerti, sehingga banyak para ulama yang nganggit (menulis) kitab yang bertema akhlak, salah satu dari sekian banyak kitab yang mengulas secar khusus tentang akhlak ialah kitab at tahliyah.
Kitab yang mempunyai judul lengkap At-Tahliyah Wa At-Tarhīb Fī At-Tarbiyah Wa At-Tahdzīb merupakan kitab yang di tulis oleh Sayyid Afandi Muhammad. Seperti yang sudah di jelaskan di atas, bahwa kitab ini secara jelas membahas tentang etika dan akhlak yang meliputi akhlak secara individu, akhlak di dalam keluarga, akhlak dalam masyarakat atau dalam kehidupan sosial.
Kitab sayyidina Khidir
Di dalam kitab at tahliyah terdapat 13 bab yang di mulai dengan muqaddimah kitab, akhlak kepada orang yang lebih tua, kepada yang lebih muda, akhlak kepada yang sepada, akhlak kepada ibu, kepada ayah, kepada guru.
Selain mengulas tentang akhlak dan kehidupan sosial, kitab ini juga membahas tentang menjaga kesehatan dan cinta tanah air.
Kitab ini sangat cocok di kaji dan di jadikan bahan pembelajaran di madrasah, karena di dalamnya mengandung pembahasan materi akhlak yang memang harus di tekankan sejak dini. Dan memang kitab ini banyak di kaji dan bahan pembelajaran di pondok pesantren.
Kitab at tahliyah di tulis dalam bentuk aslinya dalam bahasa Arab, tapi kemudian banyak di alih bahasakan ke berbagai bahasa.
Sang Mualif kitab menggunakan gaya bahasa yang ringkas dan sederhana, membuat kitab ini mudah di pahami bagi kalangan pemula. Kitab ini juga bisa di dapatkan di toko-toko kitab terdekat.
Bagi para pembaca yang berminat mau mempelajari kitab at tahliyah ini, kami berikan link downloadnya dalam versi makna pesantren (petuk).
Silahkan temen-temen klik tombol download di bawah ini.
NAMA KITAB : AT TAHLIYAH
MUALIF : SAYYID AFANDI MUHAMMAD
FORMAT : PDF
SIZE : 12 mb
DOWNLOAD
Klik DISINI untuk mendapatkan kitab lainnya.
Semoga bermanfaat.
Sumber: KH.muh. khatib
Post a Comment for "kitab at tahliyah wat targhib pdf makna pesantren"